JAMBI :Harga jual karet alam jenis slab bersih kadar karet kering (KKK) yang merupakan komoditas unggulan Provinsi Jambi, Selasa, bertahan.
Karet alam untuk semua jenis yang diperdagangkan di pasar lelang komoditas Jambi cenderung stabil, ungkap Razaef, staf Gabungan pengusaha karet Indonesia (Gapkindo) Jambi.
Tuesday, January 31, 2012
CPO price rises
MEDAN: The export price of crude palm oil or crude palm oil (CPO) is estimated to remain high at over 1,000 U.S. dollars per metric ton because of production remains low until February amid strong demand.
"The production of FFB and CPO followed from January to February is lower than the November-December, while although not very strong due to the impact of the crisis, rising demand and encouraging survival rates," said Vice Chairman I Indonesian Palm Oil Board (DMSI) Derom Bangun, in Medan, Tuesday, January 31, 2012.
"The production of FFB and CPO followed from January to February is lower than the November-December, while although not very strong due to the impact of the crisis, rising demand and encouraging survival rates," said Vice Chairman I Indonesian Palm Oil Board (DMSI) Derom Bangun, in Medan, Tuesday, January 31, 2012.
Monday, January 30, 2012
Gapki: Indonesia Must Respond to Rejection CPO in the U.S.
JAKARTA - Chairman of the Indonesian Palm Oil Association (Gapki) Fadhil Hasan said, the export value of crude palm oil (CPO), or crude palm oil and its derivatives to America very minimal, ie, only reaches 62 thousand tons of CPO and its products.
"Small is the year 2011, exports only 62 thousand tons of CPO and its products," said Fadhil to Tribunnews.com, in Jakarta, Monday (01/30/2012).
"Small is the year 2011, exports only 62 thousand tons of CPO and its products," said Fadhil to Tribunnews.com, in Jakarta, Monday (01/30/2012).
BATUBARA Counties Will The Investor Interest
BATUBARA :Coal County Government, North Sumatra, expressed optimism that the region will be increasingly attractive to investors, the government established the Port pascakeputusan Kuala Tanjung as a special economic zone.
"We are optimistic, the establishment of the Port of Kuala Tanjung into special economic zones will further encourage investors to invest in Coal County," said Secretary of Coal District, Erwin in the District of Fifty.
"We are optimistic, the establishment of the Port of Kuala Tanjung into special economic zones will further encourage investors to invest in Coal County," said Secretary of Coal District, Erwin in the District of Fifty.
PTPN V Operate Biogas Power Plant
PEKANBARU: Plantation PT Nusantara (PTPN) V biogas plant inaugurated a mega watt power in the region Tandun, Kampar regency, Riau.
"With the biogas plant, we will begin to reduce dependence on diesel fuel for operating the plant," said Director of PTPN V, Fauzi Joseph, in Riau, Monday, January 30, 2012.
"With the biogas plant, we will begin to reduce dependence on diesel fuel for operating the plant," said Director of PTPN V, Fauzi Joseph, in Riau, Monday, January 30, 2012.
Saturday, January 28, 2012
Sepuluh Pabrik Kelapa Sawit Akan Diresmikan
KALTIM :Sebanyak sepuluh pabrik kelapa sawit di Kalimantan Timur akan diresmikan pada 2012 sehingga jumlah pabrik kelapa sawit yang beroperasi di provinsi itu menjadi 37 pabrik.
Kepala Bidang Usaha Disbun Kaltim Ir Etnawati Usman MSi mengatakan dalam saran pers Pemprov Kaltim yang diterima di Samarinda, Jumat, mengatakan, sampai 2011, sebanyak 27 pabrik pengolahan minyak sawit itu memiliki kapasitas secara keseluruhan mencapai 1.245 ton per jam.
Kepala Bidang Usaha Disbun Kaltim Ir Etnawati Usman MSi mengatakan dalam saran pers Pemprov Kaltim yang diterima di Samarinda, Jumat, mengatakan, sampai 2011, sebanyak 27 pabrik pengolahan minyak sawit itu memiliki kapasitas secara keseluruhan mencapai 1.245 ton per jam.
Thursday, January 26, 2012
UNSP Menimang Keberuntungan dari Oleokimia
JAKARTA : Pajak ekspor produk kelapa sawit di Tanah Air yang semakin kondusif membuat PT Bakrie Sumatera Plantation Tbk (UNSP) menerima manfaat peluang yang besar bagi industri kelapa sawitnya.
UNSP juga memiliki kesempatan untuk menangkap sinergi dari produksi hulu guna menambah nilai derivatif hilirnya. Saat ini, UNSP mengelola lebih dari 125.000 hektar dengan mengoperasikan 12 pabrik berkapasitas 715.000 metrik ton per tahun yang menghasilkan kombinasi hulu dan hilir produk sawit mentah, yakni kernel, karet, dan bahan kimia oleo.
UNSP juga memiliki kesempatan untuk menangkap sinergi dari produksi hulu guna menambah nilai derivatif hilirnya. Saat ini, UNSP mengelola lebih dari 125.000 hektar dengan mengoperasikan 12 pabrik berkapasitas 715.000 metrik ton per tahun yang menghasilkan kombinasi hulu dan hilir produk sawit mentah, yakni kernel, karet, dan bahan kimia oleo.
Harga Bokar Meningkat di Sumut
MEDAN- Harga bahan olah karet di pabrikan Sumatera Utara bergerak naik mengikuti harga ekspor dan mulai menguatnya nilai tukar rupiah atas dolar AS.
Sekretaris Eksekutif Gabungan Perusahaan Karet Indonesia (Gapkindo) Sumut Edy Irwansyah mengatakan harga bahan olahr karet (bokar) di pabrikan Sumut, Rabu (25/1) sudah menjadi Rp29.142 - Rp31.142 per kg dari sebelumnya Rp28.200-Rp30.200 per kg.
Sekretaris Eksekutif Gabungan Perusahaan Karet Indonesia (Gapkindo) Sumut Edy Irwansyah mengatakan harga bahan olahr karet (bokar) di pabrikan Sumut, Rabu (25/1) sudah menjadi Rp29.142 - Rp31.142 per kg dari sebelumnya Rp28.200-Rp30.200 per kg.
Riau Tetapkan 3 juta Hektare Sawit
PEKANBARU : Pemerintah Provinsi Riau menargetkan pengembangan perkebunan kelapa sawit mencapai tiga juta hektare secara bertahap sambil menunggu kepastian rencana tata ruang wilayah (RTRW).
"Targetnya kebun sawit di Riau bisa mencapai tiga juta hektare," kata Kepala Bidang Pengolahan dan Pemasaran Hasil Perkebunan (P2HP) Dinas Perkebunan Riau Ferry HC di Pekanbaru, Kamis 26 Januari 2012.
"Targetnya kebun sawit di Riau bisa mencapai tiga juta hektare," kata Kepala Bidang Pengolahan dan Pemasaran Hasil Perkebunan (P2HP) Dinas Perkebunan Riau Ferry HC di Pekanbaru, Kamis 26 Januari 2012.
Harga Karet Alam Di Jambi Stabil
JAMBI :Harga jual karet alam jenis slab bersih kadar karet kering (KKK) di pasaran Kota Jambi, Kamis, stabil seperti sebelumnya.
Karet merupakan komoditas andalan Provinsi Jambi, untuk semua jenis yang diperdagangkan di pasar lelang setempat dalam dua hari terakhir tidak terjadi perubahan, kata Karman staf Gabungan Pengusaha Karet Indonesia (Gapkindo) Jambi.
Karet merupakan komoditas andalan Provinsi Jambi, untuk semua jenis yang diperdagangkan di pasar lelang setempat dalam dua hari terakhir tidak terjadi perubahan, kata Karman staf Gabungan Pengusaha Karet Indonesia (Gapkindo) Jambi.
Tanaman Sawit Alihfungsi Jadi Sawah
BENGKULU :Seluas 3.000 hektare lebih tanaman sawit, karet, dan jagung masyarakat Kabupaten Mukomuko, Provinsi Bengkulu beralihfungsi menjadi sawah.
"Alihfungsi semua tanaman keras dilakukan jika sarana pertanian pendukung terpenuhi," kata Kepala Bidang Prasarana dan Sarana Dinas Pertanian, Peternakan, Perkebunan, dan Kehutanan Kabupaten Mukomuko Toyeb di Mukomuko, Kamis.
"Alihfungsi semua tanaman keras dilakukan jika sarana pertanian pendukung terpenuhi," kata Kepala Bidang Prasarana dan Sarana Dinas Pertanian, Peternakan, Perkebunan, dan Kehutanan Kabupaten Mukomuko Toyeb di Mukomuko, Kamis.
Tinjau ulang penghentian RS Tembakau Deli
MEDAN - PTPN II diminta meninjau ulang penghentian operasional rumah sakit Tembakau Deli di Jalan Putri Hijau Medan. Sebab, hal tersebut akan meresahkan karyawan karena tempat kerja mereka akan semakin jauh.
Hal tersebut disimpulkan Komisi E DPRD Sumut dalam rapat dengar pendapat dengan Dinas Kesehatan Sumut yang diwaliki Agustama, Dinas Tenaga Kerja Sumut, BOBT SIhombing, Rumah sakit Tembakau Deli yang diwakili Dirut SDM PTPN II, Lily, Direksi PTPN II ,Tamba Karo-karo, dan perwakilan karyawan RS Tembakau Deli, Rabu (25/1).
Hal tersebut disimpulkan Komisi E DPRD Sumut dalam rapat dengar pendapat dengan Dinas Kesehatan Sumut yang diwaliki Agustama, Dinas Tenaga Kerja Sumut, BOBT SIhombing, Rumah sakit Tembakau Deli yang diwakili Dirut SDM PTPN II, Lily, Direksi PTPN II ,Tamba Karo-karo, dan perwakilan karyawan RS Tembakau Deli, Rabu (25/1).
Direksi BUMN khususnya bidang perkebunan, diminta menjaga aset BUMN karena merupakan bagian aset negara. Meskipun saat ini ada beberapa BUMN yang terlibat konflik kepemelikan aset berupa tanah dengan masyarakat.
Ia meyakini jika ada proyek BUMN masuk ke suatu wilayah maka diharapkan bisa memberikan manfaat kepada masyarakat. Walaupun ada saja potensi gesekan dengan masyarakat sekitar.
Ia meyakini jika ada proyek BUMN masuk ke suatu wilayah maka diharapkan bisa memberikan manfaat kepada masyarakat. Walaupun ada saja potensi gesekan dengan masyarakat sekitar.
Pengguna Outsourcing Bakal Kena Tambahan Biaya
Perusahaan Pengguna Outsourcing Bakal Kena Tambahan Biaya 18 Persen
Asosiasi Bisnis Alih Daya Indonesia (ABADI) atau asosiasi perusahaan outsourcing memperkirakan akan ada tambahan biaya 16-18% yang harus dikeluarkan oleh perusahaan pengguna tenaga kerja outsourcing.
Ketua Umum Asosiasi Bisnis Alih Daya Indonesia (ABADI) Wisnu Wibowo mengatakan tambahan biaya itu konsekuensi adanya keputusan normatif Mahkamah Konstitusi (MK) yang menggariskan bahwa perusahaan outsourcing mengubah kontrak kerja dari perjanjian kerja waktu tertentu (PKWT) menjadi perjanjian kerja waktu tidak tertentu (PKWTT).
Wednesday, January 25, 2012
TBS sawit diusulkan kena pajak
MEDAN: Asosiasi Petani Kelapa Sawit Indonesia (Apkasindo) mengusulkan kepada pemerintah agar tandan buah segar kelapa sawit dijadikan barang kena pajak, sehingga para petani dapat mengkreditkan PPN yang sudah dibayar.
Sekjen Apkasindo Pusat Asmar Arsjad mendesak pemerintah agar menjadikan tandan buah segar (TBS) sebagai barang kena pajak, sehingga para petani beromset di atas Rp600 juta per tahun dapat mengkreditkan seluruh biaya PPN yang sudah dibayarkan.
Sekjen Apkasindo Pusat Asmar Arsjad mendesak pemerintah agar menjadikan tandan buah segar (TBS) sebagai barang kena pajak, sehingga para petani beromset di atas Rp600 juta per tahun dapat mengkreditkan seluruh biaya PPN yang sudah dibayarkan.
Rubber prices on the Singapore Exchange
SINGAPORE Here's the price of rubber in Singapore stock exchange Wednesday, January 25, 2012 and the estimated price at the factory bokar Medan.
(U.S. cents / kg)
TSR20
Feb 380.5 (+7.9)
March 380.5 (+7.5)
April 381 (+8)
May 381.2 (+4.2)
June 382.5 (+5.5)
July 385 (+8)
RSS3
Feb 407 (+19)
March 407.5 (+18.5)
April 409.2 (+17.2)
May 410 (+12)
June 411 (+13)
July 410.5 (+11.5)
Currency BI 1 U.S. $ = Rp. 8.973 (+33)
Estimated prices at the factory level BOKAR = Rp. 29 142-Rp31.142, - (Gapkindo Sumatra)/Eksp
(U.S. cents / kg)
TSR20
Feb 380.5 (+7.9)
March 380.5 (+7.5)
April 381 (+8)
May 381.2 (+4.2)
June 382.5 (+5.5)
July 385 (+8)
RSS3
Feb 407 (+19)
March 407.5 (+18.5)
April 409.2 (+17.2)
May 410 (+12)
June 411 (+13)
July 410.5 (+11.5)
Currency BI 1 U.S. $ = Rp. 8.973 (+33)
Estimated prices at the factory level BOKAR = Rp. 29 142-Rp31.142, - (Gapkindo Sumatra)/Eksp
CPO prices in Palembang Up
PALEMBANG Price of crude palm oil (CPO) in South Sumatra on Wednesday was recorded Rp7.627 per kilogram, an increase compared to the previous which reached Rp7.095 per kg.
Head of the processing and marketing of plantation, Plantation Office of South Sumatra Minarsih said CPO prices in this area in recent months is not stable and always changes.
Head of the processing and marketing of plantation, Plantation Office of South Sumatra Minarsih said CPO prices in this area in recent months is not stable and always changes.
Ekspor CPO tak Terpengaruh Kenaikan Bea Keluar
Fiqhislam.com - Industri kelapa sawit nasional tidak akan terpengaruh dengan kenaikan bea keluar (BK) atau pajak ekspor minyak sawit mentah (CPO) mulai Februari 2012. Walau BK naik 1,5% dari 15% menjadi 16,5%, kinerja ekspor CPO masih akan moncer.
Hardy, Sekretaris Perusahaan PT Tunas Baru Lampung Tbk (TBLA) mengatakan, kenaikan BK dari 15% pada bulan Januari menjadi 16,5% pada Februari 2012 tidak akan berpengaruh pada kinerja ekspor TBLA. "Ekspor masih akan bagus," kata Hardy, Senin (23/1).
Pengusaha keluhkan bea keluar CPO naik
MEDAN – Pengusaha kelapa sawit di Sumatera Utara (Sumut) kecewa dengan kenaikan bea keluar (BK) crude palm oil (CPO) pada Februari.Tarif bea keluar untuk Februari 2012 yang ditetapkan pemerintah sebesar 16,5%.
Rencana PTPN2 bangun kota baru dipertanyakan
MEDAN - Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI akan mempertanyakan ke PT.Perkebunan Nusantara 2 yang berencana mengundang investor membangun kota baru seluas delapan ribu hektare .
"Mengingat lahan PTPN2 selama ini adalah berstatus HGU (Hak Guna Usaha), maka rencana perusahaan BUMN (Badan Usaha Milik Negara) itu mengajak investor membangun kota baru harus dipertanyakan. DPD RI berencana memanggil manajemen BUMN itu," kata anggota DPD RI utusan Sumut, Parlindungan Purba, di Medan, hari ini.
"Mengingat lahan PTPN2 selama ini adalah berstatus HGU (Hak Guna Usaha), maka rencana perusahaan BUMN (Badan Usaha Milik Negara) itu mengajak investor membangun kota baru harus dipertanyakan. DPD RI berencana memanggil manajemen BUMN itu," kata anggota DPD RI utusan Sumut, Parlindungan Purba, di Medan, hari ini.
Susunan Direksi BUMN Perkebunan ...
JAKARTA : Rencana pergantian deputi di Kementerian BUMN tinggal menunggu surat keputusan presiden (keppres).
"Prosesnya sudah selesai di internal. Ini tunggu keppres saja," kata Menteri BUMN Dahlan Iskan seusai acara Refleksi 2011 dan Outlook 2012, di Gedung BRI, Semanggi, Jakarta, Rabu 25 Januari 2012.
"Prosesnya sudah selesai di internal. Ini tunggu keppres saja," kata Menteri BUMN Dahlan Iskan seusai acara Refleksi 2011 dan Outlook 2012, di Gedung BRI, Semanggi, Jakarta, Rabu 25 Januari 2012.
Tuesday, January 24, 2012
Saat kabut tebal melanda
Antrian panjang kenderaan di jalan Medan-Berastagi tanah karo (Foto: prabudi G) |
Monday, January 23, 2012
KEMENAKERTRANS terbitkan SE Outsourching & PKWT
Kemnakertrans Telah Terbitkan Surat Edaran Soal Aturan Outsourcing dan PKWT
JAKARTA Kementerian Tenaga Kerja dan Transmigrasi menerbitkan Surat Edaran Nomor B.31/PHIJSK/I/2012 tentang Pelaksanaan Putusan Mahkamah Konstitusi Nomor 27/PUU-IX/2011 tanggal 17 Januari 2012.
Harga Karet di Singapura Naik
Harga Karet di Singapura Naik, Bokar Turun
Harga karet di bursa Singapura naik, Jumat 20 Januari 2012 namun harga ditingkat pabrik tturun karena penguatan rupiah.
(US cent/kg)
BK CPO Februari 16,5 persen
JAKARTA-Kementerian Perdagangan menetapkan Bea Keluar minyak kelapa sawit mentah (Crude Palm Oil/CPO) untuk pengiriman bulan Februari 2012 sebesar 16,5 persen, lebih tinggi dari bea keluar komoditas tersebut untuk pengiriman bulan Januari yang sebesar 15 persen.
Sementara harga patokan ekspor (HPE) komoditas tersebut, menurut Direktur Jenderal Perdagangan Luar Negeri Kementerian Perdagangan Deddy Saleh di Jakarta, Sabtu, 21 Januari 2012 sebesar 1.001 dolar AS per metrik ton selama Februari 2012.
Sementara harga patokan ekspor (HPE) komoditas tersebut, menurut Direktur Jenderal Perdagangan Luar Negeri Kementerian Perdagangan Deddy Saleh di Jakarta, Sabtu, 21 Januari 2012 sebesar 1.001 dolar AS per metrik ton selama Februari 2012.
Bea Keluar Kakao 5 Persen
JAKARTA - Kementerian Perdagangan menetapkan bea keluar biji kakao untuk pengiriman Februari 2012 sebesar lima persen, sama dengan bulan sebelumnya, dengan harga patokan ekspor(HPE) 1.918 dolar AS per metrik ton.
Harga referensi yang digunakan dalam penetapan bea keluar biji kakao bulan Februari 2012, menurut Direktur Jenderal Perdagangan Luar Negeri Kementerian Perdagangan Deddy Saleh di Jakarta, Sabtu, 21 Januari 2012 ditetapkan sebesar 2.197,77 dolar AS per metrik ton.
Harga referensi yang digunakan dalam penetapan bea keluar biji kakao bulan Februari 2012, menurut Direktur Jenderal Perdagangan Luar Negeri Kementerian Perdagangan Deddy Saleh di Jakarta, Sabtu, 21 Januari 2012 ditetapkan sebesar 2.197,77 dolar AS per metrik ton.
Wednesday, January 18, 2012
PTPN3 Ditunjuk Jadi Holding
Medan. Menteri Negara Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan telah menunjuk PT Perkebunan Nusantara (PTPN) 3 sebagai induk perusahaan (holding) BUMN Perkebunan.
Dahlan Iskan menjelaskan penunjukan PTPN3 sebagai holding ini atas saran Direktur Utama PTPN4, Dahlan Harahap, sosok yang paling mengetahui perkebunan dan perusahaan BUMN.
"Menurut dia, saya minta mana yang lebih baik antara PTPN3 dan 4, dia bilang PTPN3," katanya di Jakarta, Selasa (17/1).
Dahlan Iskan menjelaskan penunjukan PTPN3 sebagai holding ini atas saran Direktur Utama PTPN4, Dahlan Harahap, sosok yang paling mengetahui perkebunan dan perusahaan BUMN.
"Menurut dia, saya minta mana yang lebih baik antara PTPN3 dan 4, dia bilang PTPN3," katanya di Jakarta, Selasa (17/1).
Jawaban Kemenakertrans Masalah Outsourcing
JAKARTA- Kementerian Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Kemenakertrans) menyatakan siap melaksanakan putusan Mahkamah Konstitusi yang menilai sistem kontrak dan outsourcing, telah melanggar konstitusi.
Atas dasar ini, Kemnakertrans akan segera menerbitkan surat edaran mengenai ketentuan Outsourcing dan Perjanjian Kerja Waktu Tententu (PKWT). Surat edaran ini dalam minggu ini diharapkan sudah selesai.
Atas dasar ini, Kemnakertrans akan segera menerbitkan surat edaran mengenai ketentuan Outsourcing dan Perjanjian Kerja Waktu Tententu (PKWT). Surat edaran ini dalam minggu ini diharapkan sudah selesai.
Tuesday, January 17, 2012
Izin Usaha Gratis
MEDAN-Sejak digratiskannya biaya pengurusan tiga jenis izin usaha di Kota Medan, dominasi birojasa dan calo di Kantor Badan Pelayanan Perizinan Terpadu (BPPT) berkurang drastis.
Pengusaha sudah mulai mengurus izin perusahan sendiri,ataupun menugasi karyawannya. “Kalau dulu,hampir keseluruhan izin diurus biro jasa, ataupun calo.Sekarang sudah sepertiga izin itu diurus pemohon langsung. Misalnya, dalam sehari ada 60 pengurusan izinyangmasuk,maka20diantaranya diajukan pengusaha ataupun karyawan dari perusahaan,” kata Kepala BPPT Wirya Alrahman, Senin 16 Januari 2012. Kondisi tersebut merupakan harapan Pemerintah Kota (Pemko) Medan.
Pengusaha sudah mulai mengurus izin perusahan sendiri,ataupun menugasi karyawannya. “Kalau dulu,hampir keseluruhan izin diurus biro jasa, ataupun calo.Sekarang sudah sepertiga izin itu diurus pemohon langsung. Misalnya, dalam sehari ada 60 pengurusan izinyangmasuk,maka20diantaranya diajukan pengusaha ataupun karyawan dari perusahaan,” kata Kepala BPPT Wirya Alrahman, Senin 16 Januari 2012. Kondisi tersebut merupakan harapan Pemerintah Kota (Pemko) Medan.
Harga Karet di Bursa Singapura
SINGAPUR : Berikut harga karet di bursa Singapura Selasa 17 Januari 2012
(US cent/kg)
TSR20
Peb 354,5 (+13,9)
Mar 355 (+13)
Apr 357 (+12,3)
Mei 358 (+11,1)
Jun 360 (+10,7)
Jul 360 (+10,3)
RSS3
Peb 361,5 (+15,6)
Mar 371 (+24)
Apr 372 (+20,5)
Mei 374 (+17)
Jun 375 (+17,2)
Jul 374 (+14)
Kurs BI 1 US$ = Rp.9.162 (+33)
Perkiraan harga BOKAR di tingkat pabrik = Rp27.600-29.600. (Gapkindo Sumut)/Eksp
(US cent/kg)
TSR20
Peb 354,5 (+13,9)
Mar 355 (+13)
Apr 357 (+12,3)
Mei 358 (+11,1)
Jun 360 (+10,7)
Jul 360 (+10,3)
RSS3
Peb 361,5 (+15,6)
Mar 371 (+24)
Apr 372 (+20,5)
Mei 374 (+17)
Jun 375 (+17,2)
Jul 374 (+14)
Kurs BI 1 US$ = Rp.9.162 (+33)
Perkiraan harga BOKAR di tingkat pabrik = Rp27.600-29.600. (Gapkindo Sumut)/Eksp
Teh PTPN IV Rugi
MEDAN-PT Perkebunan Nusantara (PTPN) 4 selalu mengalami kerugian hingga Rp50 miliar per tahun dari perkebunan teh di Kecamatan Sidamanik, Kabupaten Simalungun, Sumatera Utara.
Direktur Perencanaan dan Pengembangan Usaha PTPN 4 Ahmad Haslan Saragih dalam rapat dengar pendapat di Komisi B DPRD Sumut di Medan, Selasa 17 Januari 2012 mengatakan, kerugian itu muncul bukan karena rendahnya kualitas budi daya tanaman, melainkan disebabkan rendahnya harga jual komoditas tersebut di pasaran "Kondisi ini disebabkan tidak adanya peningkatan harga jual komoditas teh dalam 10 tahun terakhir serta tidak sebanding dengan biaya produksi yang dikeluarkan perusahaan," katanya.
Direktur Perencanaan dan Pengembangan Usaha PTPN 4 Ahmad Haslan Saragih dalam rapat dengar pendapat di Komisi B DPRD Sumut di Medan, Selasa 17 Januari 2012 mengatakan, kerugian itu muncul bukan karena rendahnya kualitas budi daya tanaman, melainkan disebabkan rendahnya harga jual komoditas tersebut di pasaran "Kondisi ini disebabkan tidak adanya peningkatan harga jual komoditas teh dalam 10 tahun terakhir serta tidak sebanding dengan biaya produksi yang dikeluarkan perusahaan," katanya.
KAMPAR : Sebanyak 706 Kepala Keluarga petani mendapatkan pembagian kaplingan kebun sawit dengan pola KKPA yang terjalin antara PTPN-V dengan Koperasi Unit Desa "Iyo Basamo" di Desa Terantang, Kecamatan Tambang, Kabupaten Kampar, Provinsi Riau.
Monday, January 16, 2012
Sumut Jadi Klaster Karet
Medan. Sumatera Utara dipastikan memiliki klaster karet setelah dewasa ini klaster sawit sedang dalam proses perampungan di Sei Mangkei, Kabupaten Simalungun.
"Pemerintah pusat mendukung pembangunan klaster karet yang direncanakan di Sei Bamban Kabupaten Serdang Bedagai," kata Kepala Bidang Industri Kimia, Agro dan Hasil Hutan Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Perindag) Sumut, Idayani Pane, di Medan, Minggu (15/1).
"Pemerintah pusat mendukung pembangunan klaster karet yang direncanakan di Sei Bamban Kabupaten Serdang Bedagai," kata Kepala Bidang Industri Kimia, Agro dan Hasil Hutan Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Perindag) Sumut, Idayani Pane, di Medan, Minggu (15/1).
The city government of Banda Aceh's Free Corporate Licensing Fees
Banda Aceh. To encourage the growth of industry in the city of Banda Aceh, the Government of the City (Pemko) Banda Aceh eliminate licensing costs of document management company.
"The move comes in response to local government doubts among many stakeholders, especially business related licensing fees to set up factories. The cost of licensing arrangements we gratiskan corporate documents to facilitate the entrepreneurs to invest in Banda Aceh, "said Deputy Mayor of Banda Aceh, Hj Illiza Sa'aduddin Djamal SE, Sunday (15 / 1).
"The move comes in response to local government doubts among many stakeholders, especially business related licensing fees to set up factories. The cost of licensing arrangements we gratiskan corporate documents to facilitate the entrepreneurs to invest in Banda Aceh, "said Deputy Mayor of Banda Aceh, Hj Illiza Sa'aduddin Djamal SE, Sunday (15 / 1).
Harga Karet Di Jambi Stabil
Harga jual karet alam jenis slab bersih kadar karet kering (KKK) yang merupakan komoditas unggulan Provinsi Jambi di pasaran Kota Jambi, Senin, stabil.
Karet alam untuk semua jenis yang diperdagangkan di pasar lelang komoditas Jambi dalam beberapa hari terakhir masih normal, kata Karman, staf gabungan pengusaha karet Indonesia (Gapkindo) Jambi.
Karet alam untuk semua jenis yang diperdagangkan di pasar lelang komoditas Jambi dalam beberapa hari terakhir masih normal, kata Karman, staf gabungan pengusaha karet Indonesia (Gapkindo) Jambi.
Apkasindo Targetkan Produksi CPO Sumut
Medan. Asosiasi Petani Kelapa Sawit Indonesia (Apkasindo) menargetkan produksi crude palm oil (CPO) di Sumatera Utara (Sumut) mengalami peningkatan sekira 5% dibandingkan tahun lalu yang mencapai sekitar 3,2 juta ton. Peningkatan ini didukung oleh penggunaan klon-klon tanaman unggul serta perawatan, sehingga produktivitas dapat mencapai 15 ton per hektare per tahun.
Nilai Ekspor Tembakau
Medan-. Nilai ekspor tembakau di Sumatera Utara (Sumut) mengalami peningkatan 17,37% atau dengan nilai US$211.819 juta pada periode Januari hingga November 2011 dibandingkan tahun sebelumnya.
Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Sumut, Suharno, mengatakan, nilai ekspor tembakau memang mengalami peningkatan didukung dengan harga jual yang bagus, meski untuk jumlah permintaan menurun.
"Permintaan tembakau Sumut turun dari 33.751 ton menjadi 31.791 ton. Sedangkan permintaan perbulannya naik dari 2.971 ton menjadi 3.384 ton," ujarnya kepada MedanBisnis, Jumat (13/1).
Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Sumut, Suharno, mengatakan, nilai ekspor tembakau memang mengalami peningkatan didukung dengan harga jual yang bagus, meski untuk jumlah permintaan menurun.
"Permintaan tembakau Sumut turun dari 33.751 ton menjadi 31.791 ton. Sedangkan permintaan perbulannya naik dari 2.971 ton menjadi 3.384 ton," ujarnya kepada MedanBisnis, Jumat (13/1).
Dahlan Usul Pabrik Gula Punya Kebun
Semarang. Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan mengusulkan agar tiap pabrik gula memiliki lahan tebu minimal sekitar 1.000 hektare untuk mendukung produksinya.
"Tiap pabrik gula sebaiknya punya kebun tebu sendiri, meski tidak seluruhnya," kata Dahlan di sela-sela kunjungan di Banaran Resort, di Kabupaten Semarang, Jumat (13/1).
"Tiap pabrik gula sebaiknya punya kebun tebu sendiri, meski tidak seluruhnya," kata Dahlan di sela-sela kunjungan di Banaran Resort, di Kabupaten Semarang, Jumat (13/1).
PALEMBANG : Rubber price down
South Sumatra- Prices thin rubber rollers at the Village Unit Cooperatives Serasan, Muaraenim Regency, South Sumatra, Sunday, January 15, 2012 recorded Rp20.100 per kilogram, or down compared to previous Rp20.787 per kg.
Head of Marketing and Processing of Plantation, Plantation Office in Palembang in South Sumatra Minarsih said that the auction price of rubber at the KUD in the area in recent months has always fluctuated.
Head of Marketing and Processing of Plantation, Plantation Office in Palembang in South Sumatra Minarsih said that the auction price of rubber at the KUD in the area in recent months has always fluctuated.
Thursday, January 12, 2012
BANDUNG - Lima perusahaan PT Perkebunan Nusantara (PTPN) berencana membangun pabrik ban sepeda motor dengan nilai investasi sekira Rp144 miliar pada Maret 2012.
"Kita akan membangun pabrik ban sepeda motor dengan nilai investasi Rp144 miliar," ungkap President Direktur PTPN VIII, Bagas Angkasa, kala ditemui dikantornya, Bandung, Kamis (12/1/2012).
"Kita akan membangun pabrik ban sepeda motor dengan nilai investasi Rp144 miliar," ungkap President Direktur PTPN VIII, Bagas Angkasa, kala ditemui dikantornya, Bandung, Kamis (12/1/2012).
PTPN VIII Targetkan Produksi 22.000 Ton Karet
BANDUNG - PT Perkebunan Nusantara VIII (PTPN VIII) menargetkan produksi karet di 2012 naik mencapai 22 ribu ton, ketimbang produksi tahun lalu sebesar 21.572 ton.
"Naiknya produksi karet yang relatif tidak banyak ini dikarenakan kita masih melakukan replanting yang sudah kita lakukan sejak 2009," ungkap President Direktur PTPN VIII Bagas Angkas, kala ditemui di kantornya, Bandung, Kamis (12/1/2012).
"Naiknya produksi karet yang relatif tidak banyak ini dikarenakan kita masih melakukan replanting yang sudah kita lakukan sejak 2009," ungkap President Direktur PTPN VIII Bagas Angkas, kala ditemui di kantornya, Bandung, Kamis (12/1/2012).
Wednesday, January 11, 2012
Penghargaan yang Pernah Diterima PTPN IV
MEDAn- Selama Direktur Utama PT Perkebunan Nusantara IV Medan dijabat Dahlan Harahap sejak 2006 sampai 2011, BUMN perkebunan yang berbasis di Sumut itu memperoleh sejumlah penghargaan dari berbagai lembaga.
PTPN IV : Achieves Highest Earnings Throughout History
Plantation PT Nusantara IV Achieves Highest Earnings Throughout History
MEDAN: Plantation PT Nusantara (PTPN) IV Field in 2011 recorded a profit before tax amounting to Rp1, 2 trillion or profits in the history of the company.
PTPN IV Managing Director Dahlan Harahap said the increased financial performance for the price of crude palm oil (crude palm oil / CPO) in the international market improves.
Laba PTPN IV Diatas Target
MEDAN-Capaian laba PTPN IV sepanjang tahun 2011 dapat menembus angka Rp1,2 triliun lebih, atau 7,65% di atas anggaran, demikian disampaikan Dirut Dahlan Harahap pada acara tahun baru 2012 keluarga besar PTPN IV, dihadapan Dewan Komisaris dan stakeholder, Minggu (8/1/2012) di Ballroom Hotel Grand Angkasa Medan.
Harga Karet di Bursa Singapura
SINGAPURA : Berikut informasi harga karet di bursa Singapura Selasa 10 Januari 2012. (US cent/kg)
TSR20
Peb 330,7 (+4,3)
Mar 332,8 (+4,7)
Apr 335 (+5)
Mei 335,(+5 5)
Jun 336 (+5,2)
Jul 336,5 (+5)
RSS3
Peb 335 (+4)
Mar 336,9 (+1,9)
Apr 341,7 (+4,7)
Mei 343,5 (+3,5)
Jun 344,7 (+3,7)
Jul 345 (+3)
Kurs BI 1 US$ = Rp. 9.144 (+2)
Perkiraan harga BOKAR di tingkat pabrik = Rp25.400-27.400. (Gapkindo Sumut)/Eksp
TSR20
Peb 330,7 (+4,3)
Mar 332,8 (+4,7)
Apr 335 (+5)
Mei 335,(+5 5)
Jun 336 (+5,2)
Jul 336,5 (+5)
RSS3
Peb 335 (+4)
Mar 336,9 (+1,9)
Apr 341,7 (+4,7)
Mei 343,5 (+3,5)
Jun 344,7 (+3,7)
Jul 345 (+3)
Kurs BI 1 US$ = Rp. 9.144 (+2)
Perkiraan harga BOKAR di tingkat pabrik = Rp25.400-27.400. (Gapkindo Sumut)/Eksp
Sektor Perkebunan Perlu Suntikan Investasi ....
Jakarta. Dirjen Perkebunan Kementerian Pertanian Gamal Nasir mengatakan, sektor perkebunan memerlukan suntikan investasi mencapai Rp 57,31 triliun pada 2012.
“Untuk memenuhi kebutuhan investasi sebesar itu sebanyak 97,4 persen atau Rp55,83 triliun masih menggantungkan APBD, perbankan, dan swadaya masyarakat,” katanya di Jakarta, Senin (9/1).
Tuesday, January 10, 2012
Tujuh Perda Harus Ditindaklanjuti
pekanbaru- Pemerintah Provinsi Riau mendesak kabupaten/kota menindak lanjuti hasil evaluasi Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia tentang Peraturan Daerah (Perda).
Hasil evaluasi tersebut bukan membatalkan secara keseluruhan, hanya saja ada beberapa catatan yang harus ditindak lanjuti.
Hasil evaluasi tersebut bukan membatalkan secara keseluruhan, hanya saja ada beberapa catatan yang harus ditindak lanjuti.
Rubber Seed Procurement in West Aceh Still Minimal
BANDA ACEH-Realization of rubber seedling in West Aceh, Aceh Province, in 2011 only 44.08 per cent which was originally targeted evenly distributed to 2483 farmers with an area of 1305 hectares planted.
Head of Department of Forestry and Plantations in West Aceh Meulaboh Justin Helmi, Tuesday, January 10, 2012 saying, rubber seed distribution projects of special autonomy funds are handled 12 partners and nine of his employment contract had to be decided.
Head of Department of Forestry and Plantations in West Aceh Meulaboh Justin Helmi, Tuesday, January 10, 2012 saying, rubber seed distribution projects of special autonomy funds are handled 12 partners and nine of his employment contract had to be decided.
Monday, January 9, 2012
PTPN2 menyerahkan Santunan Hari Tua
PTPN II Targetkan Produksi Gula 47.000 ton
MEDAN- Manajemen PT Perkebunan Nusantara II, Tanjung Morawa, Sumatera Utara tahun ini menargetkan produksi gula sebanyak 47.000 ton atau meningkat dari realisasi tahun lalu hanya sebanyak 41.000 ton.
Direktur Utama PTPN II Tanjung Morawa Bhatara Moeda Nasution membenarkan BUMN perkebunan yang berbasis di Sumut itu mematok target produksi gula di atas realisasi tahun lalu karena varietas yang ditanam sudah banyak yang diganti.
Direktur Utama PTPN II Tanjung Morawa Bhatara Moeda Nasution membenarkan BUMN perkebunan yang berbasis di Sumut itu mematok target produksi gula di atas realisasi tahun lalu karena varietas yang ditanam sudah banyak yang diganti.
Konversi Teh Meningkatkan Ekonomi Masyarakat ...
MEDAN - PT Perkebunan Nusantara (PTPN) IV Medan mengkonversi kebun teh seluas 800 hektare menjadi tanaman kelapa sawit karena akan meningkatkan perputaran uang di sekitar perkebunan teh itu sendiri.
Direktur Produksi PTPN IV Medan Balaman Tarigan menegaskan langkah perseroan mengkonversi tanaman teh menjadi sawit sudah melalui kajian matang dan terencana dengan baik.
Direktur Produksi PTPN IV Medan Balaman Tarigan menegaskan langkah perseroan mengkonversi tanaman teh menjadi sawit sudah melalui kajian matang dan terencana dengan baik.
Productivity PTPN VII High Tea in Indonesia
BANDARLAMPUNG Productivity of tea gardens PTPN VII Pagaralam Business Unit that around 3 tons per hectare dry tea during 2011 was the highest nationally who average just 2.3 to 2.5 tonnes.
"The success is the fruit of consistency in production excavation by utilizing quotation machine," said PTPN VII president director Andi Punoko accompanied by Head of Public Relations and Protocol Sandri A Kamil in Bandarlampung, Sunday, January 8, 2012.
"The success is the fruit of consistency in production excavation by utilizing quotation machine," said PTPN VII president director Andi Punoko accompanied by Head of Public Relations and Protocol Sandri A Kamil in Bandarlampung, Sunday, January 8, 2012.
Saturday, January 7, 2012
Petani Di Aceh Dapat Bantuan Bibit Kakao
Sebanyak 564 petani di tiga kabupaten di Aceh yakni Pidie, Aceh Utara dan Aceh Timur mendapat bantuan sekitar 262.500 bibit kakao untuk 300 hektare lahan pertanian di kawasan itu.
"Bibit kakao bantuan tersebut akan ditanam di lahan baru milik petani penerima manfaat yang telah disiapkan sebelumnya," kata Direktur yayasan Keumang Yusri Yusuf dihubungi di Banda Aceh,
"Bibit kakao bantuan tersebut akan ditanam di lahan baru milik petani penerima manfaat yang telah disiapkan sebelumnya," kata Direktur yayasan Keumang Yusri Yusuf dihubungi di Banda Aceh,
Ekspor Kopi Ke AS 35 Juta Dolar
Realisasi ekspor kopi Provinsi Aceh ke Amerika Serikat periode Januari-Desember 2011 mencapai 35 juta dolar AS dengan volume sebanyak 5.000 ton.
"Realisasi ekspor kopi asal dataran tinggi Gayo ke negeri Paman Sam itu meningkat drastis dibanding tahun lalu karena harga komoditas tersebut naik di pasar dunia," kata Kepala Dinas Perindustrian Perdagangan Koperasi dan UKM Aceh Cipta Hunai di Banda aceh,
Ia mengatakan, realisasi ekspor pada 2010 hanya senilai 19 juta dolar AS dengan volume 4.900 ton.
"Artinya, ada kenaikan signifikan pada realisasi nilai dibanding volume ekspor pada periode sama dengan tahun lalu," katanya.
Menurut dia, dari 15 negara tujuan ekspor kopi dari provinsi ujung paling barat Indonesia itu, Amerika Serikat merupakan negara terbanyak yang membeli kopi jenis Robusta.
"Realisasi ekspor kopi asal dataran tinggi Gayo ke negeri Paman Sam itu meningkat drastis dibanding tahun lalu karena harga komoditas tersebut naik di pasar dunia," kata Kepala Dinas Perindustrian Perdagangan Koperasi dan UKM Aceh Cipta Hunai di Banda aceh,
Ia mengatakan, realisasi ekspor pada 2010 hanya senilai 19 juta dolar AS dengan volume 4.900 ton.
"Artinya, ada kenaikan signifikan pada realisasi nilai dibanding volume ekspor pada periode sama dengan tahun lalu," katanya.
Menurut dia, dari 15 negara tujuan ekspor kopi dari provinsi ujung paling barat Indonesia itu, Amerika Serikat merupakan negara terbanyak yang membeli kopi jenis Robusta.
Serangga penyerbuk sawit mampu genjot produksi 3%
MEDAN: Serangga penyerbuk kelapa sawit diperkirakan mampu meningkatkan produksi CPO sebesar 3% pada tahun ini dibandingkan dengan angka pada tahun lalu.
Thursday, January 5, 2012
Bea Keluar Jadi Kendala Industri Sawit ...
JAKARTA - Meskipun produksi kelapa sawit diperkirakan akan mengalami peningkatan menjadi 25 juta ton di 2012, namun masih banyak persoalan yang dikhawatirkan dapat mengganggu perkembangan industri kelapa sawit nasional yaitu di antaranya permasalahan bea keluar (BK).
Sekretaris Jenderal Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (Gapki) Joko Supriyono menuturkan, pada Agustus 2011 pemerintah mengeluarkan PMK No 28/2011, dimana dalam skema BK yang baru tarif BK CPO berkisar antara 7,5 persen hingga 22,5 persen pada kisaran harga USD750-USD1.250. Terdapat perbedaan yang cukup signifikan dalam BK CPO dan produk hilirnya dengan margin sebesar lima persen hingga 15 persen.
Sekretaris Jenderal Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (Gapki) Joko Supriyono menuturkan, pada Agustus 2011 pemerintah mengeluarkan PMK No 28/2011, dimana dalam skema BK yang baru tarif BK CPO berkisar antara 7,5 persen hingga 22,5 persen pada kisaran harga USD750-USD1.250. Terdapat perbedaan yang cukup signifikan dalam BK CPO dan produk hilirnya dengan margin sebesar lima persen hingga 15 persen.
Pasaran Komoditi Internasional
LONDON- Harga komoditas global umumnya jatuh tahun lalu akibat kekhawatiran terhadap krisis utang zona euro dan pelemahan ekonomi dunia yang mengancam jatuhnya permintaan bahan baku. Harga komoditas juga masih mengikuti irama pasar aset berisiko lainnya, seperti efek.
Namun, emas memiliki catatan tersendiri, di mana logam mulia ini berhasil mencatat rekor tertinggi pada bulan September lalu saat investor memburu emas sebagai safe haven di tengah ketidakmenentuan ekonomi.
Namun, emas memiliki catatan tersendiri, di mana logam mulia ini berhasil mencatat rekor tertinggi pada bulan September lalu saat investor memburu emas sebagai safe haven di tengah ketidakmenentuan ekonomi.
Harga Karet di Bursa Singapura
Harga karet di bursa Singapura Rabu 4 Januari 2012
(US cent/kg)
TSR20
Peb 323,6 (-5,7)
Mar 326 (-6)
Apr 326,8 (-6,7)
Mei 329,7 (-5,6)
Jun 329,5 (-6,3)
Jul 332 (-3)
RSS3
Peb 329 (-1,5)
Mar 331.2 (-5,5)
Apr 338 (-4)
Mei 341 (-4)
Jun 341 (-4)
Jul 341,5 (-4)
Kurs BI 1 US$ = Rp. 9.134 (+20)
Perkiraan harga BOKAR di tingkat pabrik = Rp. 24.600-26.600. (Gapkindo Sumut)/Eksp
(US cent/kg)
TSR20
Peb 323,6 (-5,7)
Mar 326 (-6)
Apr 326,8 (-6,7)
Mei 329,7 (-5,6)
Jun 329,5 (-6,3)
Jul 332 (-3)
RSS3
Peb 329 (-1,5)
Mar 331.2 (-5,5)
Apr 338 (-4)
Mei 341 (-4)
Jun 341 (-4)
Jul 341,5 (-4)
Kurs BI 1 US$ = Rp. 9.134 (+20)
Perkiraan harga BOKAR di tingkat pabrik = Rp. 24.600-26.600. (Gapkindo Sumut)/Eksp
Wednesday, January 4, 2012
Industri Sawit Fokuskan ke Kalimantan
KaryaFoto : Prabudi G.ST.SH |
Kepala Bidang Pemasaran Gabungan Pengusaha Kelapa sawit Indonesia (GAPKI) Susanto di Jakarta, Rabu (4/1) mengatakan, ekspansi lahan tersebut dilakukan dengan memanfaatkan izin telah lama diajukan.
CPO production in 2012 estimated that 25 Million Tons
Karyafoto :Prabudi G.ST.SH(MotorTouring K.Namu) |
According to Executive Director Gapki, Fadhil Hasan, in Jakarta, Wednesday (4 / 1) production was up 6.4 percent or 1.5 million tonnes compared to 2011 that as many as 23.5 million tons.
Tuesday, January 3, 2012
Export of Cocoa Preparations
Jakarta. Indonesia Cocoa Association (Askindo) estimates, exports of processed cocoa in 2012 could reach 350,000 tons. That number has increased compared to last year which only 250,000 tons.
Chairman Askindo Zulhelfi Sikumbang say, increase in exports is due to the over supply of cocoa. He said the economic crisis of Europe and the United States (U.S.), will not directly impact the performance of processed cocoa exports from Indonesia.
Chairman Askindo Zulhelfi Sikumbang say, increase in exports is due to the over supply of cocoa. He said the economic crisis of Europe and the United States (U.S.), will not directly impact the performance of processed cocoa exports from Indonesia.
Volume Ekspor Karet Sumut 2011 Meningkat
MEDAN- Volume ekspor karet Provinsi Sumatera Utara mulai Januari hingga November 2011 naik 5,4 persen dibandingkan periode sama tahun lalu atau mencapai 495.046.042 kilogram.
"Kenaikan volume ekspor itu menggembirakan dan diperkirakan tahun 2012 ini akan naik lagi karena kebutuhan meningkat meski dampak krisis global masih dirasakan," kata Sekretaris Eksekutif Gabungan Perusahaah Karet Indonesia (Gapkindo) Sumut, Edy Irwansyah, di Medan, Senin 2 Januari 2012.
"Kenaikan volume ekspor itu menggembirakan dan diperkirakan tahun 2012 ini akan naik lagi karena kebutuhan meningkat meski dampak krisis global masih dirasakan," kata Sekretaris Eksekutif Gabungan Perusahaah Karet Indonesia (Gapkindo) Sumut, Edy Irwansyah, di Medan, Senin 2 Januari 2012.
Petani Kopi Gayo Akan Dapat Insentif Harga
BANDA ACEH- Petani kopi di Kabupaten Aceh Tengah dan Bener Meriah bakal mendapat dana premium sosial dari fair trade sekitar Rp173 miliar pada 2012, jika penjualan kopi Gayo mencapai target yang ditentukan perdagangan dunia.
Ketua Asosiasi Produser Fair Trade Indonesia (APFI) Mustawalad di Takengon, Senin 2 Januari 2012 menyatakan, dana premium sosial itu nantinya, 25 persen diperuntukkan bagi peningkatan produksi dan penyelamatan lingkungan dan 75 persen lainnya dikelola petani.
Ketua Asosiasi Produser Fair Trade Indonesia (APFI) Mustawalad di Takengon, Senin 2 Januari 2012 menyatakan, dana premium sosial itu nantinya, 25 persen diperuntukkan bagi peningkatan produksi dan penyelamatan lingkungan dan 75 persen lainnya dikelola petani.
Monday, January 2, 2012
Sunday, January 1, 2012
Hobies : MOTOR TOURING ACTION
JAMSOSTEK optimalkan tiga program baru...
Foto : bd/dtc |
November, Ekspor Kakao Sumut Melonjak 148%
Belawan. Menjelang akhir tahun 2011, kinerja ekspor kakao Sumatera Utara (Sumut) melalui terminal peti kemas Belawan International Container Terminal (BICT) benar-benar cukup menggembirakan.
Pasalnya, selama November 2011 aktivitas ekspor kakao Sumut yang merupakan komoditas ekspor unggulan daerah ini melalui terminal peti kemas BICT melonjak drastis hingga 148%.
Asisten Manajer Hukum dan Humas Pelindo I BICT H Suratman kepada MedanBisnis, Jumat (30/12) mengatakan, tiga bulan terakhir aktivitas ekspor kakao Sumut yang dikapalkan melalui BICT cukup menggembirakan. Dan selama Nopember 2011, aktivitas ekspor bahkan menduduki ranking teratas dalam hal lonjakan ekspor.
Selama Nopember, jelas H Suratman, aktivitas ekspor kakao Sumut mencapai 5.005 ton. Sementara selama Oktober jumlahnya 2.018 ton atau naik sekitar 148%.
Ditambahkan H Suratman, berdasar data, peningkatan ekspor kakao Sumut telah terjadi sejak September 2011 yang tercatat sebanyak 1.273 ton atau naik sekitar 38% dibanding Agustus yang jumlahnya 922 ton. Kemudian Oktober meningkat tajam menjadi 2.018 ton atau naik sekitar 58,52%.(wismar simanjuntak)/MB
Pasalnya, selama November 2011 aktivitas ekspor kakao Sumut yang merupakan komoditas ekspor unggulan daerah ini melalui terminal peti kemas BICT melonjak drastis hingga 148%.
Asisten Manajer Hukum dan Humas Pelindo I BICT H Suratman kepada MedanBisnis, Jumat (30/12) mengatakan, tiga bulan terakhir aktivitas ekspor kakao Sumut yang dikapalkan melalui BICT cukup menggembirakan. Dan selama Nopember 2011, aktivitas ekspor bahkan menduduki ranking teratas dalam hal lonjakan ekspor.
Selama Nopember, jelas H Suratman, aktivitas ekspor kakao Sumut mencapai 5.005 ton. Sementara selama Oktober jumlahnya 2.018 ton atau naik sekitar 148%.
Ditambahkan H Suratman, berdasar data, peningkatan ekspor kakao Sumut telah terjadi sejak September 2011 yang tercatat sebanyak 1.273 ton atau naik sekitar 38% dibanding Agustus yang jumlahnya 922 ton. Kemudian Oktober meningkat tajam menjadi 2.018 ton atau naik sekitar 58,52%.(wismar simanjuntak)/MB
Subscribe to:
Posts (Atom)